Lomba Desain Logo Resmi Kemnaker

KEMENTERIAN KETENAGAKERJAAN REPUBLIK INDONESIA 


Karya: 
Arif Dwi Nugroho
Materi 1: 
Materi 2: 
Deskripsi: 
Assalamu'alaikum wr.wb
Logo di atas berbentuk seperti orang yang berpegangan dan berkumpul, yang mempunyai arti Perencanaan yang kuat dan berpegangan tangan yang berarti Hubungan industri antara pekerja dan pengusaha yang sehat sehingga menciptakan keproduktifitasan industrial dan penguatan wirausaha yang produktif sehingga menyebabkan 
Sustainability Ekonomi dan perluasan lowongan pekerjaan bagi tenaga kerja.
 
  • 4 orang yang berwarna hijau melambangkan para pekerja.
  • 4 orang yang berwarna kuning melambangkan banyaknya pengusaha yang membuka lapangan kerja,.sehinga memperluas kesempatan kerja formal.
  • 4 bentukan bulan sabit yang berwarna biru muda menandakan pelayanan ketenagakerjaan yang sederhana, transparan dan akuntabel dari 
Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia, serta melambangkan penegakan hukum  pengawasan dan perlindungan terhadap ketenagakerjaan.

Bentuk dari lingkaran orang pertama kecil ke lingkaran orang kedua besar menandakan percepatan peningkatan kompetensi tenaga kerja dan Sertifikasi Profesi.

Dan Jika dilihat dari keseluruhan logo,dari kerjasama antara KEMNAKER, Pengusaha dan Tenaga Kerja. logo ini menghasilkan bentuk seperti mawar.
yang berarti harmonis, indah, sejahtera dan kuat.

Wasalamu'alaikum wr.wb
 
 
ARIF DWI NUGROHO